Rabu, 09 Maret 2011

SM Entertainment mengajukan gugatan dalam mendukung SM The Ballad!

SM Entertainment memasukkan gugatan mengenai pendapat yang tidak adil yang menganggap album  S.M The Ballad sebagai ‘tidak pantas bagi pemuda’.

Menurut pengadilan administratif Seoul, SM Entertainment mengajukan gugatan terhadap  Ministry of Gender, Equality, & Family, yang menyatakan, Kami tidak bisa menerima pendapat/keputusan yang dibuat dengan standar2 yang tidak jelas. 
Kementrian Gender, Equality, & Family menganggap lagu  S.M The Ballad yang berjudul “Another Day“, sebagai lagu yang tidak pantas untuk siapapun dibawah umur karena lirik2 yang mereferensi alkohol  (“Drunk on alcohol so that I don’t miss you” and “If you fall asleep drunk, you dream“).
Perwakilan SM Entertainment mengklaim kalau pendapat ini menggelikan. Salah satu perwakilan mengekspresikan opini mereka melalui Star News, yang mengatakan  “kami tidak mengerti kenapa mereka akan melarang ini sebagai isi yang tidak pantas hanya berdasarkan pada alkohol. Mereka tidak mempertimbangkan daya tarik lagu secara keseluruhan.  menghakimi dengan kata2 yang spesifik menhambat kebebasan berekspresi penulis.
November lalu, Super Junior’s KyuhyunSHINee’s Jonghyun, TRAX’s Jay and Jino bekerja sama untuk sebuah project ballad yang dinamai  ‘S.M The Ballad’. Namun karena album dianggap sebagai tidak pantas untuk pemuda fansyang dibawah 19 tahun tidak bisa membeli album.

Source: Star News via Nate
credit: allkpop
Indo Trans: yeppopo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar